Kacang tanah merupakan tanaman kacang-kacangan yang memiliki banyak manfaat dan banyak dikonsumsi dalam kehidupan sehari-hari. Kacang tanah bisa dijadikan sebagai bumbu dan juga bisa dijadikan sebagai bahan pembuatan kue. Baca : Manfaat daun afrika
Umumnya kacang tanah dikonsumsi dalam bentuk rebusan atau digoreng.Juga sudah dijual dalam bentuk olahan seperti selai, tenteng, atau ada juga yang dibuat sambal.
Gambar Kacang Tanah |
Kacang mengandung kalori, protein, lemak, karbohidrat, kalsium, fosfor, besi, vitamin, dan serat.
Adapun manfaat dari kacang tanah adalah membangun dan memperbaiki sel tubuh, mencegah kolestrol, melancarkan pencernaan, mengelolah kadar gula darah, menjaga berat badan, menjaga kesehatan jantung, encegah batu empedu, mencegah cacat bayi saat lahir, mencegah anemia dan menjaga kesehatan kulit.
Kacang tanah mengandung zink yang bisa memicu berfungsinya vitamin A. Dengan demikian mengkonsumsi kacang tanah bisa memperbaiki penglihatan dan kesehatan mata lainnya. Jadi konsumsilah makan kacang tanah secara teratur, baik itu kacang rebus ataupun yang di goreng.
Kacang tanah juga mengandung mangan dan fospor. Mangan dan fospor sangat baik untuk memperbaiki tulang. Jadi ketika anda mengkonsumsi kacang tanah secara teratur maka dipastikan kondisi tulang akan baik.
Baca juga artikel berikut :
- Bawang putih untuk hipertensi
- Tamarillo atau terong belanda
- Belimbing wuluh atau Belimbing Sayur
- Hindari makanan ini bila hipertensi
- Ubi jalar ungu untuk hipertensi
- Bawang merah untuk darah tinggi
- Sambiloto untuk hipertensi
- Timun bisa juga menurunkan tekanan darah tinggi
- Resep pallu butung yang merupakan makanan khas Bugis-Makassar
Comments
Post a Comment