Dalam hal ini perlu kita ketahui cara pengolahan yang tepat agar bisa bermanfaat secara maksimal dalam tubuh. Pengolahan yang tepat akan memudahkan dalam menangani penyakitnya. Baca: Apa manfaat daun afrika?
Sebagaimana kita ketahui bahwa ada perbedaan dalam menggunakan daun afrika untuk mengobati penyakit. Ada yang langsung merebusnya dalam keadaan mentah, ada yang mengeringkan terlebih dahulu dicincang kemudian diseduh.
Daun Afrika |
Daun afrika rasanya pahit jadi harus disiasati supaya ketika masuk dalam kerongkongan terasa enak. Misalnya menambahkan perasan lemon, gula merah dan kalau ada pakai madu supaya manfaatnya juga bertambah. Efek samping ketika mengkonsumsi daun afrika
Adapun cara pembutannya adalah cukup mengambil 3 - 5 lembar daun afrika yang masih segar. Selanjutnya bersihkan kemudian campur air 2 gelas. Masak hingga mendidih hingga menjadi 1 gelas. Saring dan biarkan hangat selanjutnya campur madu atau gula (lebih baik lagi gula merah). Pemberian pemanis bertujuan untuk mengurangi rasa pahitnya. Tidak mengapa diminum tiap hari. Untuk pengobatan bisa diminum 2 - 3 kali sehari.
Begitupula bisa dikeringkan dahulu kemudian diiris-iris halus. Setelah itu diseduh dengan air panas. Silahkan minum setiap hari. Insyaallah beberapa penyakit dengan izin Allah akan sembuh.
Baca Artikel Berikut :
- Bawang putih untuk hipertensi
- Tamarillo atau terong belanda
- Belimbing wuluh atau Belimbing Sayur
- Hindari makanan ini bila hipertensi
- Ubi jalar ungu untuk hipertensi
- Bawang merah untuk darah tinggi
- Sambiloto untuk hipertensi
- Timun bisa juga menurunkan tekanan darah tinggi
- Resep pallu butung yang merupakan makanan khas Bugis-Makassar
Comments
Post a Comment