Bau mulut merupakan hal paling perlu diperhatikan dalam kehidupan sehari-hari. Jangan sampai ada bau yang tidak sedap keluar dari mulut. Apabila berhadapan dengan orang lain ketika bernapas jangan sampai membuat orang lain terganggu. Baca juga : Waspadai tubuh ketika sudah mrncapai umur 40 tahun ke atas
Agar bau mulut tidak mengganggu orang lain maka ada beberapa hal yang harus kita perhatikan. Ada dua hal yang harus kita perhatikan yaitu makanan yang masuk dalam perut dan makanan yang melengket digigi. Makanan yang masuk ke dalam perut bisa menyebabkan bau mulut. Makanan yang masuk tentu akan mengakibatkan reaksi dalam perut. Ketika terjadi reaksi akan mengeluarkan gas tertentu. Gas itu bisa saja disebabkan oleh bakteri negatif. Apabila bakteri negatif berkembang tentu akan mengakibatkan bau yang kurang sedap.
Makanan yang melengket dimulut dan gigi. Sisa makanan yang ada akan mempercepat perkembangbiakan bakteri dalam mulut. Di dalam mulut makanan diurai oleh bakteri sehingga berkembang dengan pesat. Supaya tidak diberikan ruang untuk berkembang maka perlu menyikat gigi dengan teratur. Terutama bangun pagi dan menjelang tidur. Baca juga : Cara menghilangkan Bau Mulut Dengan Daun Cemangi
Sikat gigi secara teratur akan menghilangkan sisa makanan yang menyelip digigi. Sikat gigi minimal dilakukan 2 kali 1 hari yaitu pagi setelah sarapan dan 1 kali sebelum tidur. Atau bisa juga ditambah setiap berwudhu jati totalnya 7 kali dalam sehari. Daun sirih mengobati sakit gigi
Disamping itu perlu juga memperhatikan makanan yang masuk seperti kurangi makan makanan yang menimbulkan bau. Makanan itu diantaranya petai, bawang putih, makanan yang terlalu manis. Hal ini kita hindari manakala kita mau beraktivitas disiang hari.
Baca juga :
- Bawang putih untuk hipertensi
- Tamarillo atau terong belanda
- Belimbing wuluh atau Belimbing Sayur
- Hindari makanan ini bila hipertensi
- Ubi jalar ungu untuk hipertensi
- Bawang merah untuk darah tinggi
- Sambiloto untuk hipertensi
- Timun bisa juga menurunkan tekanan darah tinggi
- Resep pallu butung yang merupakan makanan khas Bugis-Makassar
Comments
Post a Comment