Hampir setiap orang yang mengkonsumsi sesuatu yang baru akan merasakan kelainan dimulut atau organ tubuh lainnya . Reaksi ini terjadi karena benda tersebut merupakan barang asing yang masuk dalam tubuh. Umumnya reaksi itu berlangsung tidak lama. Jadi ketika mengkonsumsi obat herbal alami jangan langsung menghentikannya. Salah satu obat herbal yang kami bahas pada kesempatan ini adalah daun afrika. Daun afrika rasanya pahit dengan aroma yang keras. Tentu saja rasa pahit ini membuat sebagian orang tidak menyukainya. Ketidak sukaan itu terkadang membuatnya menolak secara alami dengan mual atau muntah. Berikut ini beberapa reaksi yang sering dirasakan ketika mengkonsumsi daun afrika, diantaranya : Gatal-gatal Masuknya daun afrika dalam tubuh membuat sel tubuh bereaksi. Hal ini terjadi sebagai bentuk respon kekebalan tubuh terhadap benda masuk itu. Sama halnya ketika orang alergi terhadap makanan tertentu. Seperti alergi terhadap telur, ikan kering dan lainnya. Khusus daun af
Manfaat dan efek samping obat herbal, Kandungan kimia obat Herbal, Cara memanfaatkan obat herbal, Cara mengolah obat herbal.