Daun bambu dengan kandungan plavonoid yang tinggi ternyata bisa juga menurunkan kadar gula dalam tubuh.
Berikut ini resep untuk mengobati penyakit gula dengan faun bambu adalah
Berikut ini resep untuk mengobati penyakit gula dengan faun bambu adalah
- Mengambil daun bambu 3 sampai 7 helai diutamakan bambu kuning. Lebih baik lagi kalau daun bambu yang masih menciut atau belum mengembang.
- Diutamakan bambu yang sudah dikeringkan supaya getahnya tidak ada.
- Sebelum direbus cuci terlebih dahulu agar bersih
- Rebus dengan 2 gelas air hingga menjadi 1 gelas.
- Meminum pagi 1 gelas dan sore 1 gelas atau bisa juga malam hari.
- Lakukan berulang-ulang dan tentu saja kurangi juga makanan pemicu gula
- Supaya diketahui berapa penrunannya sebaiknya dites kadar gulanya dahulu.
Comments
Post a Comment